Loading

Kamis, 25 Agustus 2011

 
BAB III
USAHA KESEHATAN MASYARAKAT
A.                 PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
            Dalam memerlakukan suatu tindakan yang berupa atau suatu kegiatan untuk Usaha Kesehatan Masyarakat, demi kelangsungan hidup manusia di dunia dengan memperhatikan aspek kehidupan dalam segi kesehatan untuk mencegah suatu penyakit dalam masyarakat. Dari definisi kesehatan masyarakat, dapat di mengerti bahwa pada prinsipnya, pencegahan dan pemberantasan penyakit perlu dilaksanakan dengan partisipasi masyarakat secara penuh. Jadi masyarakat sendirilah yang dapat memberantas penyakit ataupun meningkatkan kesehatannya. Para ahli dan pejabat kesehatan hanya dapat membantu. Agar berperilaku sehat. Kemampuan-kemampuan serta partisipasi masyarakat dalam memberantas penyakit diharapkan dapat ditimbulkan oleh usaha-usaha kesehatan masyarakat.



Klik Di sini

1 komentar:

  1. I have been using this app Game Hacker Apk: and downloaded and gambling it frequently.

    BalasHapus